Legenda Munculnya Nama Banyuwangi

Pantai Watu Dodol - Banyuwangi

FAKTANEWS.CO.ID | Sebelum diberi nama Banyuwangi yang bermakna ‘air harum’ dalam Bahasa Indonesia banyu wangi memiliki banyak sejarah asal-usul.

Di Indonesia, hampir setiap kota atau nama suatu daerah memiliki asal-usul tersendiri. Membuktikan bahwa masyarakat Indonesia sangat percaya pada dongeng atau cerita-cerita gaib.

Entah hanya untuk dongeng sebelum tidur anak atau sebatas penawar orang bertanya ‘mengapa’ yang pasti cerita-cerita tersebut banyak yang mengakui kebenaranya hingga disimpan pada buku-buku sejarah.

Konon dahulu, wilayah di ujung timur Pulau Jawa yang memiliki alam yang sangat ini dipimpin oleh seorang raja yang bernama Prabu Sulahkromo.

Dalam menjalankan kepemimpinannya didampingi oleh seorang patih yang gagah berani, bijaksana dan tampan yang bernama Patih Sidopekso.

Baca juga:  Nasib Warga Pakel, Aksi Solidaritas, Ditahan Polisi, Divonis Pengadilan 5 Tahun Lebih, Dibebaskan MA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *